Stress adalah respons tubuh yang sifatnya non spesifik terhadap setiap tuntutan beban atasnya (Hans Selye, 1950). Stress juga merupakan suatu kondisi dinamik yang di dalamnya seorang individu dikonfrontasikan dengan suatu peluang, kendala, atau tuntutan yang dikaitkan dengan apa yang sangat diinginkannya dan yang hasilnya dipersepsikan sebagai tidak pasti atau penting (RS Sculer:1980). Bila misalnya seseorang sanggup mengatasi beban pekerjaan yang berlebihan, maka yang bersangkutan tidak akan mengalami stress, tetapi jika sebaliknya